Baca Juga
Ada yang sudah memahami satu bahasa program seperti PHP, HTML, JAVA dan kawan kawannya? Kalau belum berarti sama seperti saya. Hehehe....
Yuk belajar bareng, kebetulan saya saat ini sedang memahami beberapa bahasa program yaitu PHP dan HTML. Tapi sepertinya terlalu jauh untuk seorang yang baru mengenal bahasa program. Akan lebih mudah jika kalian memahami dasar program seperti C/C++ atau minimal memahami algoritma
pemrograman. Sebelum masuk kedalaman kodingan kita pahami dulu Konsep Dasar Web. Karena bahasa program PHP dan HTML itu berbasis WEB, Konsep Dasar Web Adalah?
Yuk belajar bareng, kebetulan saya saat ini sedang memahami beberapa bahasa program yaitu PHP dan HTML. Tapi sepertinya terlalu jauh untuk seorang yang baru mengenal bahasa program. Akan lebih mudah jika kalian memahami dasar program seperti C/C++ atau minimal memahami algoritma
pemrograman. Sebelum masuk kedalaman kodingan kita pahami dulu Konsep Dasar Web. Karena bahasa program PHP dan HTML itu berbasis WEB, Konsep Dasar Web Adalah?
tenpointsolutions.com
• Internet
Internet merupakan “kependekan dari kata “internetwork”, yang berarti rangkaian komputer
yang terhubung menjadi beberapa rangkaian jaringan”. Sistem komputer terhubung secara global
dan menggunakan TCP/IP sebagai protocol.
Secara umum internet dapat diartikan sebagai pertukaran
informasi dan komunikasi. Semua informasi bisa didapatkan dengan mudah dan bebas di internet
tanpa ada batasan.
Contoh sederhananya adalah "Google", ketika kalian ingin mencari informasi tentang harga hp, wisata, belajar berenang dll cukup mengetik kalian sudah bisa mendapatkan informasi tersebut. tentunya dengan modal kuota ya tidak sepenuhnya gratis, terkecuali pakai wifi tetangga........
Internet merupakan “kependekan dari kata “internetwork”, yang berarti rangkaian komputer
yang terhubung menjadi beberapa rangkaian jaringan”. Sistem komputer terhubung secara global
dan menggunakan TCP/IP sebagai protocol.
Secara umum internet dapat diartikan sebagai pertukaran
informasi dan komunikasi. Semua informasi bisa didapatkan dengan mudah dan bebas di internet
tanpa ada batasan.
Contoh sederhananya adalah "Google", ketika kalian ingin mencari informasi tentang harga hp, wisata, belajar berenang dll cukup mengetik kalian sudah bisa mendapatkan informasi tersebut. tentunya dengan modal kuota ya tidak sepenuhnya gratis, terkecuali pakai wifi tetangga........
Dan selanjutnya ada beberapa istilah yang sering digunakan apabila anda bekerja dengan internet diantaranya yaitu:
• World Wide Web (WWW)
• Website
• Web Pages (Halaman Web)
• Home Page (Halaman Muka)
• Browser
• URL (Universal Resource Locator)
• HTTP (Hypertext Transfer Protocol)
• DNS (Domain Name System)
• TCP/IP (Transmission Control Protocol /Internet Protocol)
• IP (Internet Protocol)
• Hyperlink
• Web Browser
Hmmm ternyata banyak juga ya, waktu pertama kenal Internet saya hanya mengetahui istilah"WWW.dan.COM".
Selain itu kita juga memperlukan Perangkat Lunak Web Server.
Apa itu Web server?
Bagaimana menggunakannya?
Coba kita kenalan dulu siapa itu web server...........
Bagaimana menggunakannya?
Coba kita kenalan dulu siapa itu web server...........
Perangkat Lunak Web Server
• Web Server adalah sebuah perangkat lunak server yang berfungsi menerima permintaan HTTP atau HTTPS dari Client yang dikenal dengan web browser dan mengirimkan kembali hasilnya dalam bentuk halaman-halaman web yang umumnya berbentuk dokumen HTML.
Server web yang terkenal diantaranya adalah:
• Apache, web server antar platform
XAMPP
• PHPTriad; discontinued
• Apache2Triad
• Internet Information Service (IIS), hanya dapat berjalan di sistem operasi MS Windows
Struktur Navigasi
XAMPP
• PHPTriad; discontinued
• Apache2Triad
• Internet Information Service (IIS), hanya dapat berjalan di sistem operasi MS Windows
Struktur Navigasi
• Struktur Navigasi adalah “Susunan menu atau hirarki dari suatu situs yang menggambarkan
isi dari setiap halaman dan link atau navigasi tiap halaman pada suatu situs web”.
• Ada 4 macam bentuk dasar dari peta navigasi yang biasa digunakan dalam proses pembuatan aplikasi multimedia, yaitu:
Struktur Navigasi Linier
Struktur Navigasi Hirarki
Struktur Navigasi Non-Linier
Struktur Navigasi Campuran
isi dari setiap halaman dan link atau navigasi tiap halaman pada suatu situs web”.
• Ada 4 macam bentuk dasar dari peta navigasi yang biasa digunakan dalam proses pembuatan aplikasi multimedia, yaitu:
Struktur Navigasi Linier
Struktur Navigasi Hirarki
Struktur Navigasi Non-Linier
Struktur Navigasi Campuran
Nanti saya akan buat contoh program sederhana atau dasar PHP dan HTML. Untuk yang ingin mengikuti updatean blogi ini kalian bisa like Fanspage atau via Email. Jika bermanfaat share ya. Sampai ketemu lagi..
Sumber: Modul www.bsi.ac.idⓒsept2017